FEB IIB Darmajaya–Lahan Sikam Gelar Webinar “Pentingnya Literasi Keuangan dalam Transaksi Ekonomi Digital”

BANDARLAMPUNG – Fakultas Ekonomi dan Bisnis Institut Informatika dan Bisnis (IIB) Darmajaya berkolaborasi dengan Lahan Sikam menggelar Webinar “Pentingnya Literasi Keuangan dalam Transaksi Ekonomi Digital” Jumat, (10/12/2021). Webinar diikuti mahasiswa Magister Manajemen, Prodi Manajemen, Prodi Bisnis Digital, dan Prodi Akuntansi Read more